Blog Archive

Arduino Indonesia. Gambar tema oleh Storman. Diberdayakan oleh Blogger.

Supported by Electronics 3 in 1

1. Jasa pencetakan PCB single layer dengan harga paling murah.

(Metode Pembuatan dengan Transfer Toner)
>PCB design sendiri (siap cetak) : Rp.150,-/Cm2
>PCB design dari kami : Rp.250,-/Cm2

(Metode Sablon Full Masking dan Silk Screen minimal pemesanan 100 Pcs)
>PCB design sendiri (siap cetak) : Rp.200,-/Cm2
>PCB design dari kami : Rp.250,-/Cm2

2. Jasa perancangan, perakitan, dan pembuatan trainer pembelajaran elektronika untuk SMK dan Mahasiswa.

3. Jasa perancangan, perakitan, dan pembuatan berbagai macam kontroller, sensor, aktuator, dan tranduser.
>Design Rangkaian / Sistem Elektronika
>Design Rangkaian / Sistem Instrumentasi
>Design Rangkaian / Sistem Kendali
>Kerjasama Riset (data atau peralatan)
>Kerjasama Produksi Produk-Produk KIT Elektronika
>Produksi Instrumentasi Elektronika

4. Jasa Pembuatan Proyek, Tugas Akhir, Tugas Laboratorium, PKM, Karya Ilmiah, SKRIPSI, dll

Like My Facebook

Popular Posts

Senin, 28 Agustus 2023

Langkah demi Langkah : Cara Instalasi Arduino IDE dan Siapkan Papan Arduino Anda

Arduino merupakan papan mikrokontroler yang dirancang untuk mempermudah pengembangan berbagai proyek elektronika. Arduino bersifat open source. Arduino dilengkapi dengan beberapa pin input/output yang dapat digunakan untuk menghubungkan berbagai jenis sensor, aktuator dan perangkat elektronik lainnya. Arduino dapat diprogram dengan mudah menggunakan perangkat lunak berupa Arduino IDE yang user friendly. Berikut ini langkah-langkah yang dapat dilakukan untuk instalasi Arduino IDE : 


1. Unduh Arduino IDE dengan mengunjungi situs web resmi Arduino di laman berikut ini https://www.arduino.cc/en/software

2. Anda akan menemukan opsi untuk mengunduh Arduino IDE berdasarkan sistem operasi yang Anda gunakan (Windows, macOS dan Linux). 

 


3. Install Arduino IDE

• Setelah mengklik link untuk  instalasi Arduino IDE versi Windows, unduh file installer (.exe).

 


• Ikuti petunjuk di layar untuk menginstal Arduino IDE. 

 


 


 




4. Setelah berhasil menginstal Arduino IDE, langkah selanjutnya yaitu mempersiapkan papan Arduino Anda.

 

Toolbar Arduino IDE

• Gunakan kabel USB untuk menghubungkan papan Arduino Anda ke komputer. 

• Buka Arduino IDE. Pilih Tools -> Board dan pilih jenis papan Arduino yang sesuai dengan papan Arduino Anda.

• Pilih port serial dari menu Tools -> Port sesuai dengan papan Arduino yang terhubung.

• Coba proyek sederhana untuk menguji apakah instalasi dan koneksi papan Arduino Anda berfungsi dengan baik.



0 on: "Langkah demi Langkah : Cara Instalasi Arduino IDE dan Siapkan Papan Arduino Anda"